MENGISI WAKTU LUANG

Tak terasa bulan Ramadhan sudah dekat, para ibu sudah sibuk memikirkan menu masakan untuk berbuka dan santap sahur. Bagi para remaja dan anak - anak memikirkan betapa lama menunggu waktu berbuka tiba, ibu-ibu pun seperti itu, nah daripada hanya tidur dalam menunggu waktu berbuka, alangkah baiknya kalau sambil berkreasi untuk persiapan lebaran.
Salah satu kreasi yang mudah dan santai dikerjakan tak lain dan tak bukan berkreasi dengan kain flanel. 

Kenapa dengan kain flanel? karena kain flanel mempunyai bermacam banyak warna, mudah dibuat kreasi apa saja, mulai dari boneka, lapisan toples kue, tempat tisu, gantungan kunci, bahkan lukisan flanel. Mengenai toples kue, toples lama kita lapis flanel dengan sedikit hiasan menjadi tampil baru saat lebaran ini. Anda ingin berkreasi flanel di bulan Ramadhan? kami sediakan DVD paket pintar berkreasi flanel.
Contoh lukisan flanel :
Bagikan

1 komentar:

leo mengatakan...

bagus banget

Mengenai Saya

Foto saya
Cilegon, Banten, Indonesia
Saya adalah seorang ibu rumah tangga biasa,suka dengan berbagai kreasi kerajinan termasuk flanel dan berusaha untuk tetap bisa berkarya tanpa meninggalkan kewajiban sebagai ibu rumah tangga :-)

Follower